Membuat Aplikasi Android Sendiri

 on Sabtu, 07 Juni 2014  

Udah lama ga ngePost nih .
Hari ini ane mau kasih Tutorial cara Membuat Aplikasi Android Sendiri .



Siapa yang engga tau Android , sekarang Android sedang populer dan Menarik banyak Programmer untuk Mencari Penghasilan dari OS yang satu ini .
Mereka berlomba-lomba untuk membuat Aplikasi dari sederhana hingga yang Sulit .
Nah apa Agan minat ? Kalo minat nih Ane kasih cara untuk Membuat Aplikasi Android Sendiri .

Simak baik-baik :

Berikut adalah Persiapan untuk membuat Aplikasi Android

1 . Tools / Software

- Eclipse 

Agar Aplikasi Android dapat berjalan dengan baik maka Agan membutuhkan aplikasi Eclipse. Aplikasi ini berupa IDE (Integrated Developmnet Environtmen) yang mana berfungsi untuk membuat atau hanya sekedar mengembangkan aplikasi berbasis Android.  Eclipse banyak dipilih oleh para developer karena di anggap lebih mudah dan tentunya gratis dengan lisesensi Open source.Bukan itu saja Eclipse juga kaya akan plug-in yang sangat membantu dan mempermudah dalam mengembangkan sebuah aplikasi.
Download Eclipse Disini

-NetBeans

Sama halnya dengan Eclipse, Netbeans juga aplikasi IDE (Integrated Developmnet Environtmen) yang banyak digunakan oleh para pengembang Aplikasi Android. Netbeans ini lebih cocok bagi Agan yang ingin mengembangkan aplikasi Android berbasis java. Aplikasi ini juga bisa Agan gunakan dengan cuma-cuma alias gratis dengan lisensi open source.
Download NetBeans Disini

2 . Perlengkapan Pendukung

Setelah Agan menentukan Software yang digunakan , nah sekarang Agan juga perlu Mendownload beberapa Tools pendukung nih . Berikut adalah Software Pendukung nya :

Android SDK bisa Agan Download Disini
Java SE Development Kit (JDK) bisa Agan Download : Disini
-Android Development Tool (ADT) Tutorial nya Disini
- Membuat Android Virtual Device (AVD) Untuk di PC Tutorial nya Disini

Nah berikut adalah Tools / Software nya . Untuk pengembangannya bisa dilihat 
Disini ato Disana

Sekian dari Ane si AYAM KECE wkwkwk
Semoga bermanfaat bagi Agan semua

Makasih.



Tidak ada komentar:

Posting Komentar

J-Theme